Resep cumi sendiri bisa dikreasikan menjadi beberapa jenis seperti resep cumi balado, resep cumi balakutak, resep cumi balado khas padang, resep cumi balado hijau, resep cumi balado cabe hijau, resep cumi balado padang, resep balado cumi asin, resep balado cumi basah, resep cumi saus balado, resep masak cumi balakutak serta resep balado cumi sumbat pedas.
Bagi Anda yang penggemar masakan pedas, cumi-cumi sumbat pedas ini mesti Anda coba, dijamin deh pasti Anda ketagihan untuk http://jagomasakenak.blogspot.co.id/2015/12/resep-seblak-basah-asli-bandung.html mencobanya lagi. Nah, Jika Anda ingin membuatnya sendiri dirumah tapi tidak tahu resepnya. Tenang saja..karena berikut ini merupakan Resep Masakan Cumi-Cumi Sumbat Pedas yang Lezat yang bisa Anda coba dirumah. Yuk langsung saja simak resepnya.
Resep dan Cara Membuat Balado Cumi Sumbat Pedas
Bahan Balado Cumi Sumbat Pedas :- 4 ekor cumi
- 1 butir telur
- 2 buah tahu putih, hancurkan
- 10 buah petai, iris iris
- 1 sdt merica bubuk
- 1 batang daun bawang, iris halus
- garam secukupnya
- gula pasir secukupnya
- http://jagomasakenak.blogspot.co.id/2014/10/resep-batagor-bandung.html
- 5 buah cabe rawit merah
- 5 buah cabe merah kriting
- 5 buah bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 buah tomat
1.) Campur tahu putih yang sudah dihaluskan dengan garam, merica bubuk, telur & daun bawang. aduk rata.
2.) Masukan / sumbatkan adonan tahu kedalam http://jagomasakenak.blogspot.co.id/2014/10/resep-siomay-bandung.html badan cumi, lalu tutup dengan kepalanya dan semat dengan lidi.
3.) Tumis bumbu halus hingga harum, masukan juga garam & gula pasir. aduk rata.
4.) Masukan cumi, aduk rata, beri sedikit air lalu masak hingga cumi mengeras & matang, terakhir masukan irisan petai, aduk, masak sebentar lalu angkat.