Untuk resep tumis kerang bisa Anda buat menjadi resep tumis kerang hijau, resep tumis kerang cabe hijau, resep tumis kerang dara, resep tumis kerang kupas, resep tumis kerang saus tiram, resep tumis kerang ijo, resep tumis kerang hijau kupas, resep tumis kerang kecap serta resep tumis kerang cabe ijo.
Resep Tumis Kerang ala Thailand Sederhana
Bahan Tumis Kerang Sederhana
- 500 gr kerang
- 20 gr jahe potong seperti korek api
- 50 gr bawang bombay, iris 1 cm
- 2 cabe merah, iris serong
- http://hobymakanenak.blogspot.co.id/2015/12/resep-balado-cumi-sumbat.html
- 3 sdm air asam jawa
- 3 sdm tauco
- 3 sdm gula aren
- 1 sdt kecap ikan
- 100 ml air
- 2 sdm bawang merah goreng
- 2 btr bawang putih cincang
- 2 sdm minyak goreng utk menumis
- Cuci bersih kerang,didihkan air,lalu masukkan kerang
- Rebus selama 10 mnt,,angkat,dinginkan lalu keluarkan isi kerang dari cangkangnya
- Lalu beri perasan jeruk nipis 2 sdm
- Diamkan selama 5 menit lalu goreng sebentar di minyak panas kira kira 4 menit angkat.atau boleh juga gunakan kerang yg sdh dikupas kulitnya
- Panaskan minyak lalu tumis bawang putih hingga harum.
- Tambahkan tauco aduk,,
- Tambahkan air asam jawa ,kecap ikan dan gula aren serta http://jagomasakenak.blogspot.co.id/2015/12/resep-cumi-crispy-saus-madu.html cabe merah,,aduk hingga tercampur semua bahan
- Tambahkan air,,masukkan kerang,,aduk rata
- Tambahkan jahe dan bawang bombay,,aduk rata,,angkat
- Tuangkan ke piring taburi bawang goreng